HOAX DALAM ILUSTRASI JEAN BAUDRILLARD

Authors

  • Lukman Hakim Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Achluddin Ibnu Rochim Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Banu Prasetyo Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.69957/relasi.v2i02.410

Keywords:

Hoax, Simulacra, Hyperreality, Jean Baudrillard

Abstract

Penggunaan media digital yang semakin luas sebagai sarana komunikasi memberikan sisi positif dan negatif. Positif sebab betapa hebatnya perkembangan dunia digital di Indonesia menujukkan tingkat adaptif dan survival yang tinggi atas perubahan sosial, meski di sisi lain ada kekhawatiran terkait rawannya penyebaran berita palsu atau hoax membawa dampak negatif di berbagai aspek sosial. Penelitian ini bertujuan memberikan referensi dan ilustrasi bidang hoax yang paling berpengaruh di Indonesia selama kurang lebih lima tahun terakhir sehingga dapat ditemukan upaya paling akurat untuk mengurangi tingkat penyebaran hoax di Indonesia. Metode penelitian ini adalah kualitatif, dengan model analisis Miles and Huberman dengan berbagai teknik observasi, pustaka hingga verifikasi data. Penelitian ini menyimpulkan dengan kerangka teori simulacra dan hyperreality Jean Baudrillard ditemukan terdapat tiga bidang utama yang mudah dipercayai dan rentan ditunggangi oleh kepentingan dan motif penyebaran hoax, yaitu nuansa politik, agama dan inovasi (harapan). Pertama, nuansa poiltik yang seringkali diasosiasikan dengan semangat emosional daripada rasional. Kedua, nuansa agama yang mengusung semangat primordial dan persamaan identitas. Ketiga, adalah nuansa inovasi karena masyarakat Indonesia cenderung menginginkan perubahan instan dengan adanya penemuan-penemuan yang mutakhir, sehingga rawan menjadi ladang berita hoax. Penanggulangan hoax tidak dapat dilakukan hanya dengan upaya eksternal saja, misalnya dengan membentuk Undang-Undang ITE dan Satgas pemberantasan hoax mengingat informasi dan berita cepat sekali tersebar. Upaya paling efektif dalam pemberantasan hoax adalah menumbuhkan semangat literasi digital kepada masyarakat dengan meningkatkan rasionalitas pembaca agar tidak mudah menjadi mangsa berita-berita hoax.

Author Biographies

Lukman Hakim, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen, Peneliti, dan Penggiat Pengabdian Kepada Masyarakat di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik,

Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Achluddin Ibnu Rochim, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dosen dan Penggiat Penelitian di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Banu Prasetyo, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya

Dosen dan Peneliti di Departemen Studi Pembangunan,

Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya

References

Amilin, P., Besar Ilmu Akuntansi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, G., Program Pendidikan Singkat Angkatan, P., Pekerjaan Rumah Presiden Terpilih di Bidang Politik yang Perlu, L. R., Hartono, D., Kasubdit Kepemimpinan Nasional Direktorat Pengkajian Ideologi dan Politik Deputi Bidang Pengkajian Strategik Lemhannas, M. R., Jenderal TNI Totok Imam Santoso, B., Tr Kepala Pusat Pengkajian Strategi TNI, M., Program Pendidikan Singkat Angkatan, peserta, Implementasi Quad Helix Sebagai Upaya Peningkatan Daya Saing Bangsa Muhammad Ali Ramdhani, L. R., Guru Besar Bidang Ilmu Analisa Keputusan dan Manajemen Strategis Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, M., Hynan Poeloengan, A., Yulia Putri, S., & Ma, D. (2019). Pengaruh Hoaks Politik dalam Era Post-Truth terhadap Ketahanan Nasional dan Dampaknya pada Kelangsungan Pembangunan Nasional Mendesain Kepemimpinan yang Kreatif Bisosiasif guna Menjawab Tantangan Menurunnya Kualitas Pemimpin Nasional Revitalisasi Paradigma Wawasan Nusantara sebagai Upaya Menghilangkan Konsepsi Benar-Salah dalam Pemilu Kerja Sama Ekonomi-Politik Indonesia dan Cina pada Implementasi Program Belt and Road Initiative. In Edisi (Vol. 39).

Annur, C. M. (2022, March 23). Ada 204,7 Juta Pengguna Internet di Indonesia Awal 2022 | Databoks. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/03/23/ada-2047-juta-pengguna-internet-di-indonesia-awal-2022

Antony, S., & Tramboo, I. A. (2020). Hyperreality in Media and Literature: An Overview of Jean Baudrillard’s Simulacra and Simulation. European Journal of Molecular & Clinical Medicine, 07(10), 3314–3318. https://ejmcm.com/article_7198_956723b788a44fe4594f3c4ee99d2c30.pdf

Baudrillard, J. (1988). Review : Jean Baudrillard, Selected Writings, ed. Mark Poster (Stanford; Stanford University Press, 1988), pp.166-184. (M. Poster, Ed.).

Gunada, R. (2018). Begini Kronologi Kasus Hoax Ratna Sarumpaet - Nasional Tempo.co. https://nasional.tempo.co/read/1133129/begini-kronologi-kasus-hoax-ratna-sarumpaet

Hakim, L. (2020). Filsafat Ilmu dan Logika: Dialektika Perubahan (M. N. P. Setyabudi, Ed.; 1st ed., Vol. 1). Lakesia.

Ja’far, M. (2017). Demokrasi, Hoax, dan Media Sosial. https://geotimes.id/kolom/politik/demokrasi-hoax-dan-media-sosial/

Jauhari, M. (2017). Media Sosial: Hiperrealitas dan Simulacra Perkembangan Masyarakat Zaman Now dalam Pemikiran Jean Baudrillard. Jurnal AL-’Adalah, 20(1), 117–136.

Jemadu, L. (2016). Studi: 92% Orang Indonesia Baca Berita di Internet. https://www.suara.com/tekno/2016/01/21/204833/studi-92-orang-indonesia-baca-berita-di-internet

Juditha, C. (2018). Hoax Communication Interactivity in Social Media and Anticipation (Interaksi Komunikasi Hoax di Media Sosial serta Antisipasinya). Journal Pekommas, 3(1), 31. https://doi.org/10.30818/jpkm.2018.2030104

Morris, J. (2020). Simulacra in the Age of Social Media: Baudrillard as the Prophet of Fake News. Journal of Communication Inquiry, 1–18. https://doi.org/10.1177/0196859920977154

Natalia, F. (2021). 5 Berita Hoaks yang Sempat Menggemparkan Indonesia. https://www.kompas.tv/article/170594/5-berita-hoaks-yang-sempat-menggemparkan-indonesia?page=3

Prasongko, D. (n.d.). Dwi Hartanto si Jenius “Penerus BJ Habibie” Ternyata Pembohong. Retrieved June 28, 2022, from https://www.suara.com/news/2017/10/09/084957/dwi-hartanto-si-jenius-penerus-bj-habibie-ternyata-pembohong?page=all

Projo, W. A. (n.d.). 7 Fakta Kasus Hoaks Babi Ngepet di Depok: Terinspirasi Kisah Viral di YouTube hingga Penyesalan. Retrieved June 28, 2022, from https://megapolitan.kompas.com/read/2021/11/03/07480861/7-fakta-kasus-hoaks-babi-ngepet-di-depok-terinspirasi-kisah-viral-di?page=all

Sabrina, A. R. (2019). Literasi Digital Sebagai Upaya Preventif Menanggulangi Hoax. Communicare : Journal of Communication Studies, 5(2). https://doi.org/10.37535/101005220183

Sebikova, L. (2018). The ethical aspects of techno-science, dromology, and hyperreality. Communications - Scientific Letters of the University of Žilina, 20(1PartA), 32–37. https://doi.org/10.26552/com.c.2018.1a.32-37

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D.

Swtiawan, A. (2020, February 8). Dewan Pers. https://dewanpers.or.id/publikasi/opini_detail/173/Media_Online_Perlu_Berbenah_Diri

Utami, P. (2019). Hoax in Modern Politics. Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 22(2), 85. https://doi.org/10.22146/jsp.34614

Utami, W. W., & Darmaiza, D. (2020). Hate Speech, Agama, dan Kontestasi Politik di Indonesia. Indonesian Journal of Religion and Society, 2(2), 113–128. https://doi.org/10.36256/ijrs.v2i2.108

Vasu, N., Ang, B., Jayakumar, S., Faizal, M., & Ahuja, J. (2018). FAKE NEWS: NATIONAL SECURITY IN THE POST-TRUTH ERA Policy Report.

Vidi, A. (2021). Survei Sebut 60 Persen Pengguna Internet Indonesia Terpapar Hoaks - Cek Fakta Liputan6.com. https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4839776/survei-sebut-60-persen-pengguna-internet-indonesia-terpapar-hoaks

Wang, C. C. (2020). Fake news and related concepts: Definitions and recent research development. Contemporary Management Research, 16(3). https://doi.org/10.7903/CMR.20677

Weiss, M. G. (2011). Reality, Simulation and Hyperreality: An Essay on Baudrillard. 8(2).

Yuliani, A. (2017). Ada 800.000 Situs Penyebar Hoax di Indonesia. https://kominfo.go.id/content/detail/12008/ada-800000-situs-penyebar-hoax-di-indonesia/0/sorotan_media

Downloads

Published

2022-05-01

How to Cite

Hakim, L., Ibnu Rochim, A., & Prasetyo, B. (2022). HOAX DALAM ILUSTRASI JEAN BAUDRILLARD. RELASI: Jurnal Penelitian Komunikasi (e-ISSN: 2807-6818), 2(02), 40–48. https://doi.org/10.69957/relasi.v2i02.410

Issue

Section

Komunikasi